TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 33:21

Konteks
33:21 Ya, karena Dia hati kita bersukacita, s  sebab kepada nama-Nya t  yang kudus kita percaya.

Mazmur 97:12

Konteks
97:12 Bersukacitalah karena TUHAN, n  hai orang-orang benar, dan nyanyikanlah syukur bagi nama-Nya o  yang kudus.

Mazmur 149:2

Konteks
149:2 Biarlah Israel bersukacita w  atas Yang menjadikannya, x  biarlah bani Sion bersorak-sorak atas raja y  mereka!

Yesaya 12:6

Konteks
12:6 Berserulah dan bersorak-sorailah, c  hai penduduk Sion, sebab Yang Mahakudus, Allah Israel, d  agung e  di tengah-tengahmu! f "

Yesaya 41:16

Konteks
41:16 Engkau akan menampi r  mereka, lalu angin akan menerbangkan mereka, dan badai s  akan menyerakkan t  mereka. Tetapi engkau ini akan bersorak-sorak u  di dalam TUHAN dan bermegah v  di dalam Yang Mahakudus, w  Allah Israel.

Yesaya 66:14

Konteks
66:14 Apabila kamu melihatnya, hatimu akan girang, z  dan kamu akan seperti rumput muda yang tumbuh dengan lebat; a  maka tangan b  TUHAN akan nyata kepada hamba-hamba-Nya, c  dan amarah-Nya d  kepada musuh-musuh-Nya.

Habakuk 3:18

Konteks
3:18 namun aku akan bersorak-sorak di dalam TUHAN 1 , c  beria-ria di dalam Allah yang menyelamatkan d  aku.

Zakharia 10:7

Konteks
10:7 Efraim akan seperti seorang pahlawan, hati mereka akan bersukacita seperti oleh anggur. j  Anak-anak mereka akan melihatnya, lalu bersukacita dan hati mereka bersorak-sorak k  karena TUHAN.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[3:18]  1 Full Life : AKU AKAN BERSORAK-SORAK DI DALAM TUHAN.

Nas : Hab 3:18-19

Habakuk bersaksi bahwa ia melayani Allah bukan karena diberi berkat, tetapi karena Dia itu Allah. Bahkan di tengah hukuman Allah atas Yehuda (ayat Hab 3:16), Habakuk memilih untuk bersukacita di dalam Tuhan; Allah akan menjadi Juruselamatnya dan sumber kekuatan yang tak putus-putus. Ia tahu tanpa ragu bahwa kaum sisa akan selamat dari serbuan Babel, dan ia memberitakan dengan yakin kemenangan terakhir dari semua orang yang hidup oleh iman kepada Allah (bd. Hab 2:4).



TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA